Selamat Datang Di Website
Puskesmas Sukosari
Tentang Kami

Jl. Basuki Rahmat No.4, Madiun. 63114. Jawa Timur
Pos-el : pkmsukosari.kotamadiun@gmail.com
Puskesmas Sukosari merupakan salah satu sarana kesehatan di Kota Madiun yang memiliki Visi “Terwujudnya Masyarakat Sehat Secara Mandiri di Wilayah UPTD Puskesmas Sukosari”, mempunyai kewajiban menyediakan data dan informasi yang menggambarkan hasil pembangunan kesehatan selama satu tahun.
Puskemas Sukosari terletak di Jalan Basuki Rahmad No. 4 Kelurahan Sukosari Kota Madiun. Secara administratif wilayah UPTD Puskesmas Sukosari dibagi menjadi 5 (lima) wilayah kelurahan, yaitu Kartoharjo, Oro-Oro Ombo, Sukosari, Klegen dan Kanigoro.
Berita Puskesmas Sukosari
Artikel Kesehatan
FAQ HARI IMUNISASI ANAK DI PUSKESMAS SUKOSARI
Panduan MPASI Bergizi Setiap Tahap Usia
Nutrisi yang cukup dan tepat dapat membantu pertumbuhan tulang, otot, dan organ anak. Selain itu, perkembangan otak dan sistem saraf, yang penting untuk kognisi dan fungsi mental yang optimal juga dapat didukung oleh pemberian nutrisi lengkap bergizi. Yuk, penuhi...
Tingkatkan Pengetahuan Ibu Balita, Puskesmas Sukosari Lakukan Kelas Ibu Balita di Posyandu
Halo sahabat sehat, pada 9 April 2025 telah terlaksana Posyandu ILP dan Kelas Ibu Balita di Posyandu 3 Kelurahan Klegen yang beralamat di Jl. Nusa Tenggara No. 16, Klegen Kota Madiun. Pada kesempatan kali ini, pemateri kelas ibu balita adalah ibu Bidan Rita Dwi A,...
Publikasi SKM Internal Maret 2025
Halo sahabat sehat, berikut mimin sampaikan hasil Survey Kepuasan Masyarakat Internal oleh tim Penanganan Pengaduan dan Peningkatan Kepuasan Masyarakat UPTD Puskesmas Sukosari bulan Mei 2025. rentang waktu pengambilan data dimulai pada 3 Maret - 31 Maret 2025 dengan...